Kunta Kinte

Kunta Kinte
Berkas:Kunta Kinte LeVar.jpg
Informasi
KeluargaOmoro (ayah)
Binta (ibu)
Belle (istri)
Kizzy (anak perempuan)
George (cucu lelaki)
Tom (cicit lelaki)

Kunta Kinte (c. 1750c. 1822; /ˈkntɑː ˈkɪnt/ koon-TAH-_-KIN-tay) adalah karakter dalam novel 1976 Roots: The Saga of an American Family, karya pengarang asal Amerika Alex Haley. Menurut Haley, Kunta Kinte berdasarkan dari salah satu leluhurnya: yaitu seorang pria asal Gambia yang lahir pada tahun 1750, diperbudak lalu dibawa ke Amerika dan meninggal pada tahun 1822. Haley mengatakan bahwa kisahnya mengenai kehidupan Kunta Kinte di Roots adalah campuran fakta dan fiksi, sampai batas yang tidak diketahui.[1]

Lihat pula

  • Pulau Kunta Kinteh di Gambia
  • Daftar tokoh yang diperbudak

Referensi

  1. ^ The Roots of Alex Haley". BBC Television Documentary. 1997. 

Pranala luar

  • The Kunta Kinte-Alex Haley Foundation
  • l
  • b
  • s
Roots karya Alex Haley
Buku
  • Roots: The Saga of an American Family (1976)
  • Queen: The Story of an American Family (1993)
Televisi
  • Roots (1977)
  • Roots: The Next Generations (1979)
  • Roots: The Gift (1988)
  • Alex Haley's Queen (1993)
  • Roots (2016)
Hal terkait
  • Kunta Kinte
  • Category Kategori
Ikon rintisan

Artikel bertopik karakter fiksi ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s